Cara Menebalkan Tulisan di WA [Pesan & Story]

 Cara menebalkan tulisan di WA bisa dibuat dengan mudah dan cepat. Seperti halnya membuat tulisan unik lainnya di WhatsApp, tulisan tebal di pesan WA mau pun di story bisa dilakukan tanpa menggunakan aplikasi pihak ketiga.

Cara menebalkan tulisan di WA

Umumnya, pemakaian tulisan tebal digunakan untuk menegaskan bagian kalimat yang dianggap penting, misalnya saja pada bagian utama judul artikel dan heading proposal.

Dikutip dari The Verge WhatsApp memiliki sekitar 2 milyar jumlah pengguna, dan terus bertambah hingga sekarang.

Kami percaya bahwa sebagian dari mereka sudah mengetahui kode huruf tebal WA untuk menebalkan teks pesan.

Bahkan tak sedikit pengguna dapat membuat tulisan unik seperti teks miring, coretan dan monospace di status WA supaya terlihat keren.

Tetapi jika Anda belum mengetahui tentang bagaimana cara menebalkan tulisan di WA, silahkan ikuti langkah-langkah trik huruf hitam tebal WhatsApp di bawah ini. Anda bisa melakukannya melalui HP atau PC.

Cara Membuat Teks Tebal di WhatsApp

Simbol asterik dapat Anda gunakan untuk membuat tulisan tebal di WA. Simbol ini merupakan sebuah karakter mirip seperti tanda bintang.

Berikut cara menebalkan tulisan di WA:

  1. Buka aplikasi WhatsApp
  2. Lalu buka pesan WA atau obrolan grup.
  3. Tap kolom kirim pesan.
  4. Tambahkan tanda bintang (*) di awal dan akhir teks.
  5. Contoh: *Ini akan menjadi teks tebal di WA*.
  6. Terakhir, klik Kirim.

Jadi, untuk membuat tulisan tebal di WA Anda hanya perlu menambahkan tanda bintang (*) di depan dan belakang kata yang ingin dicetak tebal.

Hasilnya menjadi seperti ini: Ini adalah contoh tulisan tebal.

Demikian penjelasan tentang cara menebalkan tulisan di WA tanpa aplikasi. Anda juga dapat menggabungkan font tebal dengan font miring. Caranya: *_ Teks tebal miring _* , ya! untuk membuatnya hanya menggunakan kode-kode huruf tebal.

Tidak puas dengan gaya font WA yang dibatasi? Jangan khawatir, kami memiliki tool WhatsApp font generator yang dapat menghasilkan lebih banyak gaya font keren untuk WhatsApp Anda.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel

Free Online Tools

Font tulisan keren untuk Instagram.

Terbaru!

Cara membuat tulisan baca selengkapnya (read more) di WhatsApp, salin dan tempel tanpa aplikasi.

Terbaru!

Pembuat tulisan keren untuk TikTok, salin dan tempel font gratis secara online tanpa aplikasi.

Salin dan tempel font online lengkap: miring, tebal, latin, coret, keren dll.

Baru!

Tool untuk mengubah warna tulisan menjadi biru untuk bio, komentar, caption, status & postingan di media sosial.

Tool copy paste tulisan keren.

Penghasil font aesthetic mewah (copy & paste) alphabet aesthetic.

Editor teks simbol keren (salin dan tempel).

Terbaru!

Pembuat Nama Korea dapat membantu Anda mengetahui nama korea Anda berdasarkan tanggal lahir.